|
PEMASANGAN
KATETER WANITA
|
|
|
|
STANDARD
OPERSIONAL PROSEDUR
|
|
|
PENGERTIAN
|
Memasukkan selang karet atau
plastic melalui uretra dan kedalam kandung kemih pada wanita
|
TUJUAN
|
- Menghilangkan distensi
kandung kemih
- Mengosongkan kandung kemih
secara lengkap
|
KEBIJAKAN
|
- Retensi urine
- Kesadaran menurun
- Incontinencia urine total
|
PETUGAS
|
Perawat
|
PERALATAN
|
- Bak instrument steril
berisis:
- Pinset anatomis
- Duk
- Kassa
- Kateter sesuai ukuran
- Sarung tangan steril 2 pasang
- Desinfektan dalam tempatnya
- Spuit 20 cc
- Pelumas
- Urine bag
- Plaster dan gunting
- Selimut mandi
- Perlak dan pengalas
- Bak berisis air hangat,
waslap, sabun, handuk
- Bengkok
- Pispot
|
PROSEDUR PELAKSANAAN
|
- Tahap PraInteraksi
- Melakukan pengecekan program
terapi
- Mencuci tangan
- Menyiapkan alat
- Tahap Orientasi
- Memberikan salam dan menyapa
nama pasien
- Menjelaskan tujuan dan
prosedur pelaksanaan
- Menanyakan persetujuan dan
kesiapan pasien
- Tahap Kerja
- Memasang sampiran dan
menjaga privacy
- Mengatur posisi pasien dalam
posisi dorcal recumbanent dan melepaskan pakaian bawah
- Memasang perlak dan pengalas
- Memasang pispot dibawah
bokong pasien
- Memakai sarung tangan
- Mencuci area perineal dengan
sabun dan air hangat
- Mengganti sarung tangan
steril, memasang duk steril
- Membersihkan vulva dengan
air hangat
- Memberi pelumas 2,5 – 5 cm
- Memasukkan kateter
perlahan-lahan sedalam 5 – 7,5 cm atau hingga urine keluar
- Menyambungkan kateter dengan
urine bag
- Mengisis balon dengan
Aquadest sesuai ukuran
- Memfiksasi kateter kearah
paha
- Melepas duk, pengalas dan
sarung tangan
- Tahap Terminasi
- Melakukan evaluasi tindakan
yang baru dilakukan
- Merapikan pasien dan
lingkungan
- Berpamitan dengan klien
- Membereskan alat-alat dan
kembalikan alat ketempat semula
- Mencuci tangan
- Mencatat kegiatan dalam
lembar catatan perawatan
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar